Menjadi atlet nasional merupakan suatu hal yang membanggakan, bukan hanya membanggakan diri sendiri dan keluarga, tapi juga negaranya. Dulu tidak semua orang ingin menjadi atlet, pertama karena menjadi atlet merupakan hal yang sulit dan kedua karena masa depan atlet masih […]